Berita Terbaru

Diberdayakan oleh Blogger.

Musyawarah Desa (MUSDES) Penyusunan RKPDes Tahun 2023 Dan DU - RKPDes Tahun 2024








Acara Musrenbang Desa Cigelam Kecamatan Ciruas kabupaten Serang Banten (Foto: Sutiono)


Serang,|xbintangindo.com


Di Desa Cigelam kecamatan Ciruas kabupaten Serang Banten baru saja selesai mengadakan musyawarah Desa (MUSDES) yang mana di hadiri oleh semua Muspika Kecamatan Ciruas dan kepala Desa Gelam beserta staf-staf nya dan tokoh masyarakat yang mana usulan dari Warga yang paling menjadi prioritas Normalisasi Sungai Ciwaka, di karena kan jika hujan deras sungai tersebut meluap dan pemukiman penduduk mengalami kebanjiran. Rabu 31 Agustus 2022.


"Saya tokoh masyarakat kampung Cigelam dalam acara musdes RKPdes tahun 2023 Du-Rkpdes tahun 2024 ini mengusulkan adanya normalisasi sungai Ciwaka, dikarnakan setiap musim hujan perkampungan penduduk sekitar selalu mengalami banjir, sehingga masyarakat setempat selalu mengeluh." Ujar Madsupi.


"mudah-mudahan dengan musdes ini cepat terealisasi, dan menjadi skala prioritas utama " Sambung Madsupi.


Ditambahkan warga Desa Gelam yang hadir di Musrenbang Desa (Musdes) Ahmad," Saya memohon kepada pihak Kantor Balai Besar Wilayah Sungai Cidurian, Ciujung dan Ciwaka (BBWSC3) di harapkan secepatnya merealisasikan pengerukan sungai Ciwaka," harapnya.


Redaksi xbi// Tio//. 

Previous
« Prev Post
Show comments
Hide comments

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *